Kamis, 06 Agustus 2009

CARA MEMEGANG KAMERA

Kamis, 06 Agustus 2009

a. Salah




b. Benar



Memegang kamera seringkali dianggap hal yang sangat sepele. Maka hal ini sering luput dari perhatian. Hal ini sedikit banyaknya dipengaruhi oleh kebiasaan, pemotret yang memotret dengan cara yang tidak benar akan menuai berbagai kerugian antara lain:



- Tidak bisa melakukan fokus secara leluasa- Sulit mengubah selector diafragma dan kecepatan- Tidak bisa dengan mudah menekan tombol pelepas rana kamera

- Memperbesar timbulnya kegoyangan saat menekan tombol pelepas kamera

- Kehilangan moment-moment penting


ket :di atas adalah cara memegang kamera yang benar dan juga beberapa cara mengambil sudut pandang atau yang biasa kita kenal dengan angle.
Tips :Karena style di atas bukan harga mati maka silahkan berekplorasi dengan gaya anda sendiri dengan catatan gunakan kuda-kuda yang kuat yang tujuannya menghindari shake dengan menjaga horizon dan vertikalnya tertata dengan baik .

0 komentar:

Posting Komentar

Tahta Machmuddillah|Create Your Badge
Tahta Machmuddillah
 
Fotografi19 ◄Design by Pocket, BlogBulk Blogger Templates